Loading...

Musyawarah Tahunan Anggota ke-XXI UKM JQH al-Mizan Selesai Dilaksanakan, Ketua Umum Baru Telah Terpilih

UKM JQH al-Mizan akhirnya selesai melaksanakan Musyawarah Tahunan Anggota (MUSYTAG) XXI Tahun 2022. Sama seperti tahun sebelumnya, MUSYTAG tahun ini berlokasi di Pondok Pesantren Jam'iyyatul Qurro' Sucen, Salam, Magelang Jawa Tengah. Dilaksanakan pada tanggal 27-30 April 2022. MUSYTAG tahun ini tergolong lancar dan sukses.....